Home Drama Korea Kdrama Stars Jung Il Woo Tampak Dekat Dengan Paris Hilton di Shanghai

Jung Il Woo Tampak Dekat Dengan Paris Hilton di Shanghai

0

 

K-drama.net – Jika kalian telah menyaksikan kedekatan antara Paris Hilton dan aktor Jung Ill Woo pada pagelaran “Ports Fashion Show” di Shanghai, kalian mungkin akan berfikir bahwa mereka adalah benar-benar sepasang kekasih.

Keduanya terlihat sebegitu nyamanya antara satu sama lain, terlihat dari foto selfi yang diambil keduanya. Tampak keduanya sangat dekat dalam foto dan menikmati waktu mereka di Shanghai. Dari foto yang beredar terlihat seperti mereka adalah teman dekat, dengan raut muka bahagia dan saling mendukung satu sama lain.

Jung Il Woo mengunggah fotonya bersama dengan sang bintang Paris Hilton pada akun instagram miliknya. Tidak banyak caption yang digunakan, hanya beberapa hashtag sebagai berikut “#Shanghai #ports #fashionshow” (Soompi).

Exit mobile version